Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2016

Cara Install .Net Framework 3.5 di Windows 10

Gambar
Dari awal kemunculan windows 10 beberapa bulan yang lalu, sudah banyak sekali para pengguna komputer yang menginstall versi windows ini ke komputer atau laptopnya. Namun, ketika menggunakan windows 10, kemungkinan ada beberapa aplikasi maupun software game yang tidak bisa di install di komputer anda, karena di haruskan menggunakan atau menginstall .Net Framework terlebih dahulu. Pada dasarnya menginstall .Net Framework di Windows 10 sama dengan menginstall .Net Framework di windows 8. Namun, jika anda merasa bingung dengan prosesnya, disini saya akan menjelaskan lagi cara menginstall .Net Frameworknya di windows 10.  Cara ini biasa digunakan dengan menggunakan DVD windowsnya, namun jika sobat tidak memiliki, bisa dibantu dengan file installer yang terdapat di flashdisik. Lanjut ke Cara Install .Net Framework 3,5 di Windows 10 Buka media instaler windows 10 dan silakan cari folder sources kemudian didalam folder tersebut silahkan cari folder sxs dan copykan folder sxs ke

Cara Menampilkan Subtitle Film di Android

Gambar
Pada saat sekarang ini, kebanyakan orang lebih banyak memakai smartphone dengan sistem operasi android. Dengan smartphone tersebut, pemiliknya akan melakukan banyak hal, dimulai dari bermain game, mendengarkan musik, browsing di internet dan bahkan menonton film pun lebih menyenangkan dengan menggunakan android. Jika menonton film yang berbahasan Indonesia, mungkin tak jadi masalah bagi anda yang memang orang Indonesia. Lalu bagaimana jika filmnya berasal dari luar negri ? kita harus bisa menampilkan subtitlenya bukan?, kalau menggunakan laptop mungkin sudah biasa. Lalu bagaimana cara menampilkan subtitle film di android?. Jika anda ingin menonton film di android dan tidak tahu bagaimana menampilkan subtitle-nya. Silahkan anda ikuti  Cara Menampilkan Subtitle Film di Android berikut 1. Simpan film dan subtitle yang akan anda tonton di satu folder. 2. Kemudian download MX player dan install di android anda 3. Jalankan MX Player dan pilih film yang ingin anda tonton. 4. Jik

Tips Memilih Smartphone Untuk Gaming

Gambar
Pada saat sekarang ini smartphone dengan sistem operasi Android banyak sekali diminati. Hal ini tidak hanya karena kecerdasan smartphone dalam komunikasi saja, melainkan juga dalam melakukan kegiatan lainnya. Salah satu kegiatan yang sangat menghibur yang bisa kita lakukan dengan smartphone adalah bermain game. Game yang dulunya hanya bisa kita akses menggunakan PC, Laptop dan PS saja untuk sekarang sudah bisa kita mainkan di smartphone. Bermain game di smartphone akan nampak lebih simple dan praktis dibandingkan dengan menggunakan PC, hal ini karena smartphone sangat mudah untuk dibawa kemana-mana. Namun, pada halnya PC memiliki spesifikasi tertentu dalam bermain game, begitu pula smartphone harus juga memiliki spesifikasi yang mumpuni untuk memainkan sebuah game, karena kebanyakan game yang ada sekarang berkualitas tinggi atau HD. Lalu bagaimanakah cara memilih smartphone yang khusus digunakan untuk bermain game? untuk anda para gamers yang ingin memeli smartphone baru silahk

Cara Screenshot di Samsung Galaxy Young 2 Duos

Gambar
Tentunya sobat sudah tahukan apa yang dimaksud dengan screenshot itu?, yups, screen shot merupakan suatu kegiatan menangkap layar smartphone dan mengubahnnya menjadi sebuah gambar. Kalau dulu sih, screenshoot ini hanya dapat dilakukan dengan menggunakan komputer atau laptop. Tapi sekarang screenshot juga dapat dilakukan dengan menggunakan smartphone. Sebenarnya ada banyak sekali smartphone yang bisa melakukan screenshot. Tapi disini kita akan membahas cara melakukan screenshot dengan menggunakan salah satu smartphone merek terkenal yaitu Samsung. Sebenarnya di pencarian google sudah banyak yang membahas tentang hal ini, tapi kebanyakan yang muncul adalah cara yang work di smartphone Samsung merek lama. Untuk merek terbarunya seperti Samsung Galaxy Young 2 Duos atau yang lainnya, anda bisa menggunakan cara berikut Cara Screenshot di Samsung Galaxy Young 2 Duos Tekan dan tahan saja tombol Home dan tombol Off secara bersamaan, kira-kira lima detik maka otomatis layar yang tampil

Cara Menonaktifkan Autoplay Instagram

Gambar
Sejak pertama kemunculannya pada tahun 2010 silam, Instagram sudah banyak menyita perhatian para pengguna Android. Dengan menyediakan fitur yang membuat seseorang dapat berbagi photo dan video. Sehingga membuat Instagram menjadi salah media sosial yang banyak dicintai para remaja dan olshop. Bahkan pihak Instagrampun sekarang sudah menambahan beberapa filter kedalam Instragram, sehingga dapat membuat para pengguna menjadi lebih nyaman dan betah menggunakannya. Namun, ada satu hal yang kurang saya sukai di Instagram. Dimana media sosial yang satu ini dapat menjalankan video tanpa harus kita perintahkan. Fitur ini biasa disebut dengan Autoplay, fitur autoplay sendiri sebenarnya juga dimiliki oleh facebook. Dengan adanya fitur Autoplay video ini membuat kuota menjadi sangat boros. Karena biasanya untuk menjalankan video akan memakan kuota yang lumayan besar. Jadi, demi menghemat kuota, mari kita matikan saja fitur Autoplay ini. Cara Menonaktifkan Autoplay Instagram 1. Ubah Selul

Pengertian Hukum Menurut Para Ahli

Gambar
Hukum sangat dibutuhkan oleh manusia dalam menjalankan interaksi dan pergaulan sosial dalam masyarakat demi terwujudnya keadilan. Untuk mewujudkan keadilan dalam masyarakat, maka norma atau aturan hukum harus dijunjung tinggi dan mendapat tempat khusus bagi seluruh aspek kehidupan masyarakat. Berbicara soal hukum, tahukah kamu apa yang dimaksud dengan hukum? pengertian dari hukum itu sendiri? sebenarnya ada banyak sekali pendapat mengenai pengertian dari hukum yang dikemukakan oleh para pakar. Berikut beberapa pengertian hukum yang telah disampaikan oleh beberapa pakar atau ahli. Pengertian Hukum Menurut Para Ahli 1. Menurut Immanuel Kant Hukum adalah keseluruhan syarat yang ditetapkan agar kehendak bebas orang yang satu dapat disesuaikan dengan kehendak bebas orang lain, 2. Menurut Hugo Gratius Hukum adalah aturan moral yang mewajibkan setiap orang berbuat sesuatu karena menurut kodratnya harus melakukan yang benar. 3. Menurut Leon Duguit Hukum adalah tingkah laku para

Pengertian Norma dan Macam-macam Norma

Gambar
Norma adalah kaidah atau aturan-aturan yang telah disepakati bersama yang berisikan petunjuk-petunjuk tentang tingkah laku yang boleh dilakukan atau tidak boleh dilakukan oleh anggota masyarakat dan bersifat mengikat. Kaidah atau aturan-aturan yang telah disepakati bersama, pada dasarnya bertujuan untuk menciptakan ketertiban didalam masyarakat. Demi tegaknya aturan-aturan dan tercapainya tujuan yang ingin diwujudkan maka dibutuhkan kesadaran masyarakat dan sanksi yang tegas dari aturan itu sendiri. Jika didalam suatu masyarakat tidak terdapat norma atau aturan-aturan, maka betapa kacaunya kehidupan masyarakat tersebut. Kesadaran akan pentingnya aturan-aturan, sesungguhnya merupakan kewajiban yang harus dilakukan karena akan memberikan perlindungan, penghargaan dan jaminan pada kepentingan-kepentingan seseorang dalam kehidupan dimasyarakat. Banyak negara-negra di dunia, termasuk Indonesia, yang telah memiliki aturan-aturan mengalami kekacauan dan ketidakstabilan yang berkepanjan