Download Aplikasi Peta Offline Here Maps

Kali ini saya akan membagikan sebuah aplikasi kepada anda yang suka sekali berpergian keluar kota atau tempat-tempat baru. Aplikasi ini bernama Here Maps fungsinya yaitu untuk menujukan kepada anda jalan dan nama tempat yang anda ingin tuju.

Memang sih sudah ada aplikasi yang memiliki fungsi yang sama dengan aplikasi ini yaitu Google Maps. Tapi aplikasi Here Maps memiliki fitur baru yang tidak dimiliki oleh Google Maps.

Here Maps memiliki fitur yang sangat mumpuni walaupun digunakan dalam keadaan offline, meskipun digunakan tanpa koneksi internet skala petanya masih sangat luas dan juga bisa menuntun anda ke tempat yang di inginkan (Navigasi), selain itu juga di lengkapi dengan fitur Building Footprint yang dapat menampilkan peta gedung dan lebih detail dan fitur transit yang memungkinkan anda untuk melihat lalu lintas dan stasiun.

Jika anda ingin mencoba aplikasi ini, silahkan anda download pada link yang sudah di sediakan setelah gambar.

Download Aplikasi Peta Offline Here Maps


Jika anda sudah memiliki dan ingin update ke versi baru silahkan ikuti langkah di bawah
1. Buka pengatural lalu swipe ke application
2. Pilih maps dan check for update
3. Jika update tersedia maka download dan install, Tunggu hingga proses selesai

Sampai disini postingan kali ini semoga aplikasi Here Maps ini bisa membantu dan bermanfaat bagi anda.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

APA ITU AGROTEKNOLOGI?

Cara Ampuh Menyadap Android Tanpa Root

Cara Menghilangkan Redirect Pada Template